Membanggakan Lampung, Tafakanara Alsajada Juara Esay Nasional

oleh -9 Dilihat
oleh

Lampung – Selain sukses sebagai influencer Lampung Gen Z melalui instagram @nara.agna, siswa SMA Global Madani ini selalu memukau netizen dengan capaian prestasi-prestasinya

Kembali menorehkan prestasi tingkat nasional,  Remaja cantik dan cerdas bernama lengkap Tafakanara Alsajada Detalenta Agna sukses banggakan provinsi Lampung di Tingkat Nasional

Tafakanara  yang mewakili sekolahnya, SMA Global Madani, baru saja berkompetisi dengan pelajar di Seluruh Indonesia dalam lomba esay Tingkat Nasional dan Nara  berhasil mendapatkan prestasi Juara 3 Nasional dalam Lomba menulis esay tersebut.

Dengan judul esay “Menuju Indonesia Emas melalui Pengembangan Sains dan Teknologi dikalangan Generasi Z”,  Nara berhasil memukau juri dengan presentasinya.

Tafakanara harus mempresentasikan esaynya kepada beberapa profesor yang menjadi Dewan Juri, dan harus menjawab setiap pertanyaan para penguji secara langsung  terkait Esaynya.

Sebagai Gen Z yang juga berprofesi sebagai Influencer, @nara.agna mengemukakan pentingnya Pengembangan Sains dan Tekonologi di kalangan Gen Z  untuk menuju Indonesia Emas.

Sosok inspiratif siswa Global Madani Lampung  dan juga Influencer Lampung @nara.agna membuktikan bahwa di zaman era digital sekarang, sains & teknologi adah hal penting yang perlu dikuasai oleh Gen Z. Sosial Media, Personal Branding dan Teknologi  harus bisa dimanfaatkan dengan bijak. Smartphone tdk hanya sebagai alat komunikasi, tapi juga bisa menjadi media untuk informasi, edukasi & inspirasi Gen Z.

Penulis Yousuf

Baca Juga  Untuk Mempersiapkan Diri Secara Akademik Dan Mental  Siswa  MAN 2 Kota Sukabumi Adakan Kegiatan Pendampingan UTBK

Tinggalkan Balasan

No More Posts Available.

No more pages to load.